-
Pemberdayaan Potensi Ekonomi Desa
Written By DESA KARANGKAMULYAN on Minggu, 18 Desember 2011 | 23.49
Para pedagang buah-buahan,terutama pedagang musiman setiap setahun sekali.Rame di sepanjang Jalan Lintas Ciamis-Banjar,Terutama di Km.14 Tepatya Di Dusun Cibeka Desa Karangkamulyan Kecamatan Cijeungjing Kabupaten Ciamis.Para Pedagang Buah-buahan, seperti,Rambutan Bebagai Jenis Di antraya Binjai,Lebak bulus,si oray dan masih bayak lagi macam-macam jenis rambutan yang di dagangkan di pinggir-pinggir jalan.juga ada buah duren,manggis,nangka campedak..dan jenis-jenis buah-buahan yang lainya.Secara Ekonomis,Pedagang Buah-buahan Ini Memang cukup menyemarakan,dan bisa menambah penghasilan ekonomi keluargaya terutama masarakat yang ada di desa tersebut.dan juga bisa menjadi ajang buruan para kuliner buah-buahan yang tentuya segar dan asli dari daerah tersebut.Potensi-potensi seperti ini seharusya lebih di bina dan di tata dengan baik,sukur-sukur ada sentuhan-sentuhan atau bantuan dari Pemerintah baik itu bantuan Pemasaran atau bantuan-bantuan pembibitan yang unggul,untuk buah-buahan yang ada didaerah itu.karna menurut pandangan saya,pondasi ekonomi bisa kuat,bisa di tunjang dengan ekonomi kerakyatan yang betul-betul bisa memberdaya gunakan dan menghasil gunakan untuk rakyat pedesaan.Potensi Ekonomi Kerakyatan yang cenderung klasik dan konvensional ini,cukup rapuh apabila bayak spekulan atau pemodal besar yang kadang-kadang bisa mematikan ekonomi dan penghasilan rakyat desa.Karna dari Dulu Hingga sekarang,kalau saya cermati Pedagang Buah-buahan ini belum bisa memasarkan hasil Bumiya sendiri ke luar daerah,dan haya bisa di Jajakan di pinggir jalan.Semoga Untuk Masa yang akan datang,Ciri khas atau carakter daerah masing-masing,yang bisa mendongkrak ekonomi dan penghasilan rakyat pedesaan.Bisa Di Lirik Oleh Importir dan Birokrasi Untuk Mencari Solusi Bersama Guna Meningkatkan Ekonomi Raktay Desa.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar